Gantikan Alm Mohammad Nadjikh, Suryopratomo Jadi Anggota MWA IPB University
Majelis Wali Amanat (MWA) IPB University mengangkat Suryopratomo menjadi salah satu anggota MWA menggantikan Ir Muhammad Najikh yang telah berpulang April 2020 lalu. Pengangkatan Suryopratomo sebagai anggota MWA dari unsur masyarakat dilakukan dalam Rapat Paripurna MWA, Jum’at (28/8) di IPB International Convention Center, Bogor. Suryopratomo adalah salah satu alumni …